Home » Tag Archives: investasi

Tag Archives: investasi

Kripto Bakal Ambruk? Ini Prediksi JPMorgan

Kripto

Pendahuluan Menurut JPMorgan, harga Bitcoin berpotensi turun drastis hingga US$38.000 (sekitar Rp570 juta) setelah peristiwa halving yang akan datang pada bulan April 2024. Prediksi ini didasarkan pada analisis bank terhadap biaya produksi Bitcoin, yang juga dikenal sebagai biaya penambangan. Apa itu Halving? Halving adalah peristiwa yang terjadi setiap empat tahun sekali di mana hadiah Bitcoin yang diberikan kepada para penambang ...

Read More »

Apakah Investasi Tanah Lahan Masih Menjanjikan ?

Investasi Tanah Lahan

Pendahuluan Investasi tanah lahan telah menjadi pilihan populer bagi investor selama berabad-abad. Tanah adalah aset nyata yang tidak dapat direplikasi, dan nilainya cenderung meningkat seiring waktu. Namun, apakah investasi tanah lahan masih menjanjikan di era modern ini? Faktor-faktor yang Mempengaruhi Nilai Tanah Lahan Nilai tanah lahan dipengaruhi oleh berbagai faktor, antara lain: Lokasi: Lokasi adalah faktor terpenting yang mempengaruhi nilai tanah ...

Read More »

Inilah Manfaat Investasi untuk Masa Depan Anda

Sampai saat ini, masih banyak orang merasa bingung saat harus memilih antara menabung atau investasi. Perlu diketahui, bahwa keduanya adalah cara yang berbeda untuk mencapai tujuan keuangan Anda, dan tentunya, masing-masing memiliki kelebihan dan kelemahan. Namun, dalam artikel ini, anda akan mengapa mengapa investasi lebih baik daripada menabung dalam jangka panjang. Pertama-tama, yuk kita bahas apa itu menabung dan investasi. ...

Read More »

5 Langkah Penting Menghadapi Tantangan Keuangan Pasca Pandemi

Pandemi COVID-19 yang terjadi sejak tahun 2019 yang lalu, telah mengakibatkan dampak yang signifikan pada berbagai aspek kehidupan, termasuk kondisi ekonomi. Banyak masyarakat yang telah kehilangan pekerjaan atau pendapatan, bisnis yang bangkrut, dan sebagainya. Namun demikian, dengan beberapa langkah yang tepat, tantangan keuangan pasca pandemi dapat diatasi. Langkah-langkah Menghadapi Tantangan Keuangan Pasca Pandemi. Langkah pertama yang bisa dilakukan oleh seseorang ...

Read More »

Tips Jitu Mencapai Financial Freedom di Usia Muda

Financial freedom atau kebebasan finansial merupakan salah satu hal yang menjadi impian bagi banyak orang, termasuk anak muda saat ini. Namun demikian, untuk mencapai financial freedom, diperlukan kerja keras, kesabaran, dan disiplin dalam mengelola keuangan. Karena hanya dengan demikian, seseorang bisa tetap konsisten dan mendapatkan kebebasan finansial seperti yang diharapkan Tips Jitu Mencapai Financial Freedom Berikut ini adalah beberapa tips ...

Read More »

Commonwealth Life Terbitkan Produk Unitlink Anyar

Disisa tahun ini, Perusahaan asuransi Commonwealth Life menerbitkan produk teranyarnya yang bertajuk Maxiwealth Link USD. Produk ini menawarkan perlindungan asuransi jiwa sekaligus investasi yang kini tersedia dalam mata uang Dollar Amerika Serikat (USD). Dalam peluncuran produk asuransi terbaru ini, Commonwealth Life bermitra dengan Bank Commonwealth dalam pendistribusian Maxiwealth Link USD. Produk alternatif ini sangat cocok untuk nasabah yang menginginkan paket ...

Read More »

2018, Jagadiri Siap Luncurkan Produk Asuransi Baru

Disepanjang tahun ini sudah banyak perusahaan asuransi yang menerbitkan produk asuransi teranyarnya. Berbagai jenis produk asuransi baru ditawarkan untuk bisa memenuhi kebutuhan para nasabah. PT Central Asia Financial (CAF) atau yang akrab disebut Jagadiri sudah merencanakan akan meluncurkan lebih banyak produk baru ditahun 2018 mendatang. Perusahaan asuransi jiwa yang merupakan group dari Salim ini mentargetkan ditahun 2018 bisa meluncurkan empat ...

Read More »

SIKePO, Aplikasi Untuk Akses Info Perbankan

Saat ini banyak masyarakat yang sudah mulai mencari informasi perbankan terutama untuk pemangku kepentingan atau investor. Menanggapi hal tersebut, Otoritas Jasa Keuangan Mulai mengembangkan aplikasi kodifikasi dan pencarian ketentuan bagi mereka yang ingin mengetahui segala informasi dari perbankan. Aplikasi tersebut diberinama SIKEPO atau Sistem Informasi Ketentuan Perbankan On-line. Aplikasi ini berfungsi untuk menyediakan informasi kepada pemangku kepentingan. Aplikasi ini sudah ...

Read More »

Asuransi kini mulai menawarkan Produk Fixed Return

Ditahun 2017, persaingan industri asuranasi semakin ketat. Hal ini mendorong perusahan asuransi untuk terus menciptakan produk terbaiknya serta memperbaiki layanan sehingga target yang sudah ditentukan bisa tercapai. Salah satu produk unggulan pada perusahaan asuransi adalah dengan memberikan tawaran imbal hasil tetap atau Fixed Return. Perusahaan yang menawarkan produk tersebut adalah PT Asuransi Jiwa Adisarana Wanaartha (Wanaartha Life) yang menawarkan produk ...

Read More »

Bukalapak Keluarkan Fitur Bukareksa untuk Pembeli Reksadana

Bukalapak belum lama ini mengeluarkan fitur baru yaitu Bukareksa. Fitur tersebut merupakan hasil kerjasama dengan Reksadana. Hal ini semakin memudahkan bagi mereka yang ingin melakukan reksadana secara online. Dengan fitur tersebut akan membuat masyarakat yang ingin berinvestasi Reksadana bisa dilakukan dengan mudah dan cepat. Bareksa merupakan fitur kerjasama dengan CIMB Principal Asset Management. Dalam fitur tersebut, Bukalapak berperan sebagai gerai ...

Read More »
Page 1 of 2
1 2