Home » Ekonomi & Bisnis » Perbankan

Perbankan

Pinjaman Online, Baik atau Buruk ?

Pinjaman Online

Pendahuluan Pinjaman online telah menjadi alternatif yang populer bagi banyak individu dan bisnis yang membutuhkan dana cepat. Dengan kemajuan teknologi dan akses internet yang mudah, pinjaman online menawarkan kemudahan dan kenyamanan dalam mendapatkan pinjaman tanpa harus menghadiri pertemuan tatap muka dengan pemberi pinjaman. Namun, seperti halnya dengan setiap jenis pinjaman, ada kelebihan dan kekurangan yang perlu dipertimbangkan sebelum memutuskan apakah ...

Read More »

Tipe dan Cara Mudah Top Up E-Money Sesuaikan dengan Gayamu

Dewasa ini penggunaan e-money atau uang elektronik yang diterbitkan oleh Bank Mandiri dalam bentuk kartu telah menggantikan metode pembayaran kita. Dengan sebuah e-money kita bisa dengan mudah melakukan pembayaran segala transaksi belanja retail, toll dan beberapa transportasi umum. Jika kamu ingin mengetahui tips dan cara mudah top up e-money maka simak artikel di bawah ini. Tipe dan Cara Mudah Top ...

Read More »

Sekilas Mengenal Produk BTN Terbaru

informasi produk btn terbaru

BTN Sekuritas : Saat ini Bank BTN lebih agresif untuk mengembalikan hakikatnya sebagai bank tabungan. Nah, untuk mewujudkan itu semua Bank BTN telah meluncurkan produk barunya tabungan anyar yaitu Tabungan BTN Investa. Nah, kali ini akan dijelaskan Sekilas Mengenal Produk BTN Terbaru berikut ini. Tujuan utama bank BTN menawarkan produk tabungan ini adalah untuk mengincar masyarakat kalangan menengah ke atas. ...

Read More »

2 Metode Cara Merubah Nomor Mobile Banking BCA

artikel lengkap cara merubah nomor mobile banking bca

Cara Merubah Nomor Mobile Banking BCA – Sebagian nasabah BCA yang sudah terbiasa melakukan transaksi melalui aplikasi mobile banking BCA. Aplikasi mobile banking yang terpasang biasa terpatok pada suatu nomor telepon. Sayang nomor telepon bisa hangus atau hilang bersama dengan kehilangan HP sehingga setiap nasabah tak perlu mengetahui cara merubah No. Telp pada mobile banking BCA. Cara ini juga dapat ...

Read More »

Livin Mandiri : Cara Melakukan Setting Instant Access

fitur instant access Livin mandiri

Mobile Banking Mandiri: E-Banking dari bank Mandiri membuat terobosan baru dengan mengeluarkan Livin Mandiri bertema kuning, aplikasi livin mandiri ini merupakan transformasi dari aplikasi livin mandiri berwarna biru yang telah dikeluarkan sebelumnya. Bagi member yang belum terinformasikan bahwa pertanggal 4 maret 2022 Bank Mandiri memotivasikan penggunanya untuk mendownload versi warna kuning untuk meningkatkan performa dari setiap transaksi berbasis mobile banking. ...

Read More »

Efek Perang Rusia, Sanksi Penggunaan Mata Uang Kripto

cryptocurrency - perang rusia

Mata Uang Kripto — A.S. sekutu terus mempertimbangkan kebangkitan mata uang kripto sebagai faktor apakah potensi larangan Rusia dari sistem pembayaran internasional yang dikenal sebagai SWIFT akan berhasil. Analis melihat kemungkinan bahwa Putin dapat beralih ke mata uang kripto untuk menghindari SWIFT. Jika Rusia tidak dapat melakukan ini, itu dapat meningkatkan kelangsungan hidup kripto di mata regulator. Pada pemeriksaan terakhir, ...

Read More »

Tips Menjaga Kerahasiaan Rekening Bank dari OJK

cara menjaga kerahasiaan data perbankan

Maraknya modus kejahatan dalam dunia perbankan akhir-akhir ini menuntut kita sebagai nasabah bank harus menjaga kerahasiaan rekening bank dengan baik termasuk juga data-data pribadi diri kita. Adapun celah kerahasiaan utama terdapat dalam pribadi masing-masing sehingga siapapun harus menjaga data kerahasiaan data pribadi dari pihak yang tidak bertanggung jawab. OJK membagikan beberapa tips yang bisa anda gunakan untuk melindungi data anda ...

Read More »

Cara Unik BRI Ajak Pekerjanya Berdonasi Untuk Penanggulangan COVID-19

Bank BRI kembali melakukan terobosan untuk mengajak para pekerjanya berdonasi dalam rangka penanggulangan pandemic COVID-19 di Indonesia. Yang terbaru, perseroan melakukan kegiatan “Sajak Brilian” yang merupakan lomba penulisan sajak yang dapat diikuti oleh seluruh pekerja BRI. Pada gelaran ini, untuk setiap satu sajak yang dikirim oleh pekerja, BRI akan menyumbangkan Rp 100 ribu. Dari kegiatan ini total terkumpul 1.773 sajak ...

Read More »

BRI Ajak Insan BRILiaN Muda Berinovasi Di Millennial Innovation Summit 2020

Bank BRI

Kementerian BUMN Republik Indonesia terus berupaya membangun ekosistem inovasi dan peran generasi millennial di BUMN. Salah satunya dengan menggelar kegiatan Millennial Innovation Summit (MIS) 2020, sebuah ajang adu ide dan kreativitas yang mengundang para generasi millennial untuk mewakili BUMN dalam menciptakan strategi bisnis dan teknologi yang dapat bermanfaat bagi perusahaan dan masyarakat. Ajang ini merupakan gelaran kompetisi inovasi pertama di ...

Read More »

Kinerja Stabil di Tengah Pandemi, BRI Fokus Penyelamatan UMKM

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mampu mencatatkan kinerja yang stabil hingga akhir kuartal I 2020 di tengah pandemi COVID-19 yang terjadi. Pencapaian tersebut dibarengi perseroan dengan terus fokus untuk menyelamatkan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Indonesia. Direktur Utama Bank BRI Sunarso menjelaskan, kredit BRI mampu tumbuh diatas rata rata industri hingga akhir kuartal I 2020. “Secara konsolidasian ...

Read More »
Page 1 of 36
1 2 3 36